Postingan

Menampilkan postingan dengan label Perbedaan PUBG

7 Perbedaan Signifikan Dari PUBG Mobile Dengan PUBG PC

Gambar
PUBG merupakan Game bergenre Battle Royale telah merajai pasar Game. Tak hanya di PC nya saja yang sukses tetapi versi Mobile nya pun ikut sukses di pasar. Hal ini terbukti dengan jumlah Download nya mencapai 100 juta kali dan terus bertambah. Meski versi PC dan Mobile nya memiliki kesamaan yang cukup signifikan, nyatanya terdapat beberapa perbedaan dari PUBG PC(Steam) dengan PUBG Mobile. 1. Publisher Game PUBG memiliki perbedaan dari perusahaan pengembangnya, yaitu Tencent sebagai Developer PUBG Mobile dan PUBG Corporation sebagai Developer PUBG PC. Tencent Games membeli lisensi PUBG dari PUBG Corporation untuk membuat dan menerbitkan versi mobilenya. Sedangkan PUBG versi PC masih dipegang dan dikembangkan oleh PUBG Corporation. 2. Berbayar Vs Gratis Beda halnya dengan PUBG Mobile yang bisa kamu Download secara gratis di Playstore. PUBG versi PC tersedia di Steam dengan harga Rp 200 ribu. Hal ini jelas membuat sistem bisnis keduanya menjadi berbeda, namun tetap sama-sama berjualan it